MOBIL YANG BISA TERBANG

 Akhirnya setelah lama gak pernah posting
                   Pal-V One - Keinginan menciptakan kendaraan darat yang bisa terbang diwujudkan oleh salah satu perusahaan teknologi asal Belanda. Meski berbentuk tak seperti kendaraan pada umumnya, setidaknya mobil bernama Pal-V One ini mendekati sisi mobil yang dapat terbang.
Jika dilihat secara kasat mata, Pal-V One bukanlah sebuah mobil, lebih menyerupai pesawat beroda tiga yang dapat memuat dua penumpang. Disisi baling-baling, mirip helikopter yang dapat dilipat untuk mode kendaraan darat. Jadi, kendaraan ini mampu mengendara di darat maupun di angkasa.
Pal V One Pal V One, Mobil Terbang Pertama di Dunia
Untuk mengubahnya menjadi sebuah pesawat maupun sebaliknya, Pal-V One memubutuhkan waktu kurang lebih sepuluh menit. Untuk dapat terbang, kendaraan ini membutuhkan jarak sepanjang 164 meter. Diudara, kendaraan dapat melaju hingga kecepatan 112 mil per jam.
Selebihnya Pal-V One hanya membutuhkan waktu delapan detik untuk memperoleh kecepatan 60 mil perjam. Berbeda dengan helikopter, meskipun sama-sama memiliki baling-baling, kendaraan asal pabrikan Pal-V ini tidak dapat terbang tanpa landasan pacu.
Untuk pendaratan, Pal-V One sama seperti heli, hanya membutuhkan landasan tanpa halangan sepanjang 30 meter. Seperti dua adopsi pesawat terbang yang berbeda. Untuk mencapai jarak 220 mil, kendaraan ini membutuhkan bahan bakar gas sebanyak 102 liter.
Dengan bahan bakar tersebut pula. kendaraan ini mampu melaju sepankang 750 mil di darat. Pal-V One dapat mengangkasa di bawah 4.000 kaki dari permukaan laut, memang kendaraan ini drancang untuk penerbangan rendah.
Pal-V One dihadirkan untuk mengurangi kemacetan yang terjadi dijalan raya. Bahkan kendaraan yang bisa terbang ini sudah diizinkan, asalkan memiliki surat ijin dans sertifikas pilot helkopter.

Harga

Untuk harganya, dipatok dengan 2965 ribu USD atau sekitar Rp 3,5 miliar perunitnya.
via
Semoga artikel Pal-V One, Mobil Terbang Pertama di Dunia bermanfaat.


                                                             SEKIAN

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SURAT CINTA PDKT

CONTOH PUISI MAJAS

PUISI PENYESALAN TERBARU